Tuesday, July 1, 2014

Resep membuat jamur krispy gurih dan renyah

Jamur belakangan ini juga menjamur populer dgn olahanya,khususnya olahan jamur yaitu makanan ringan,atau jamur krispy.menurut hasil study jamur tiram banyak sekali mengandung zat yg sangat baik bagi kesehatan yaitu,zinc,potasium,zat besi,fospor,kalsium,folic acid,vitamin c,vitamin b-1 dan b-2 .

    Selain kaya akan kasiat olahan jamur seperti jamur krispy juga sangat enak dan gurih,dan yg tak kalah penting adalah sehat.di bawah ini akan kami uraikan bagaimana cara membuat jamur krispy enak dan gurih.

Bahan untuk membuat jamur krispy renyah dan gurih:

. 200 gram jamur tiram bersihkan dgn di cuci lalu di suir2 menjadi   suiran kecil2
. Minyak goreng secukupnya

Bahan untuk celupan jamur krispy.

. 50 gr tepung
. 1/2 sendok teh baking powder
. 2 siung bwg putih
. 2 sendok teh garam
. bubuk merica secukupnya
. 125 ml air mineral
  
Bahan untuk melapisi jamur krispy.

. 250 gr tepung meizena juga tepung terigu
. 1/4 sendok teh baking powder
. 1/4 kaldu aym
. garam secukupnya

Cara membuat jamur krispy renyak dan gurih.

.tempatkan bahan pencelup dalam satu wadah dan aduk hingga rata
.Tempatkan bahan pelapis dalam satu wadah dan aduk hingga rata
. ambil jamur yg telah di bersihkan dan di suir2 lalu clupkan ke   dlam bahan pencelup,dan diamkan sebentar kurleb 10 menit.
. setelah 10 menit ankat jamur lalu gulingkan ke bahan tepung yg   untuk melapisi.
. panaskan minyak hingga mendidih goreng jamur hinga matang dan    menjadi jamur krispy renyah dan enak.

. sajikan jamur krispy menggunakan saus sesuai selara.

    Jamur krispy renyah dan gurih siap di santap.

Baca juga resep yg tak kalah menarik di bawah ini:

Resep cara membuat soto betawi paling enak

Manfaat jus seledri bagi kesehatan

Resep gurame goreng asam manis pedas

Resep cara membuat Es teler segar special








Resep membuat jamur krispy gurih dan renyah Rating: 4.5 Diposkan Oleh: wajibnya menetapi jamaah