Cara menghilangkan noda hitam di wajah secara alami _ Setiap wanita pasti menginginkan wajah yang bersih dan berseri. Bagaimana bila terdapat noda hitam atau flek di wajah? Anda akan merasa kurang nyaman karena mengganggu pada saat anda berkaca.
Sebelumnya ketahuilah penyebab terjadinya noda hitam. Penyebab noda hitam dapat disebabkan oleh Sinar ultra violet yang terkandung pada paparan sinar matahari, horm0ne dalam tubuh, dan kosmetik.
Maka noda hitam dapat disebabkan banyak hal, untuk penanggulangannya sendiri juga memiliki cara tersendiri.
Paling tidak anda tidak akan sembarang menyalahkan terjadinya noda hitam. Untuk anda yang tidak mempunyai noda hitam bersyukurlah, tapi anda yang memiliki noda hitam jangan kecewa banyak cara menghilangkan noda hitam secara alami.
Sebagai referensi anda menghilang noda tanpa harus mengeluarkan uang yang banyak dan merupakan tips yang bagus untuk anda wanita yang memiliki kesibukan yang tinggi. Berikut beberapa cara menghilangkan noda hitam di wajah secara alami
Jeruk nipis yang memiliki vitamin c tinggi cocok untuk membersihkan kulit mati dan menghilangkan noda hitam di wajah. Caranya cukup sederhana, ambil jeruk nipis yang bersih lalu potong menjadi dua bagian.
Gosokan merata pada wajah anda yang sebelumnya pastikan tidak ada luka pada wajah anda. Setelah merata silakan ditunggu hingga kering lalu bersihkan dengan menggunakan air hangat. Dan terakhir bilas dengan menggunakan air dingin, lakukan secara teratur.
khasiat buah ini sudah teruji dengan banyaknya masker yang berbahan dasar bengkoang. Caranya mudah sekali ambil bengkuang kupas kulit lalu silakan anda parut. Setelah itu peras hingga tidak tersisa kandungan air dalam
Bengkoang.
Air perasan tersebut endapkan dan ambil saripati tersebut untuk masker wajah anda. Cuci dengan air hangat lalu bilas bersih dengan air dingin. Dengan menggunakan bengkoang 2x seminggu wajah secara rutin akan memutihkan wajah anda.
Timun Juga dapat menghilangkan noda hitam
Buah ini juga berkhasiat untuk menghilangkan noda hitam di wajah anda. Untuk penggunaan sama dengan bengkoang. Dan khasiat dari timun ini adalah menjaga kelembaban kulit wajah anda.
Semangka juga dapat menghilangkan noda hitam
Sebagian besar mengenal buah semangka untuk dikonsumsi langsung mengingat buah ini segar bila disantap. Tapi buah ini dapat dimanfaatkan untuk menghilangkan noda hitam di wajah anda. Penggunaan hampir sama dengan buah bengkoang dan timun, ambil semangka secukupnya dan blender halus jangan tambahkan air. Ambil sari pati semangkan lalu tempelkan pada wajah anda sekitar 15 menit. Untuk pembilas dengan air hangat dan bilas bersih dengan menggunakan air dingin.
Lemon juga dapat menghilangkan noda hitam
Remas lemon utuh agar bulir ikut lepas. Lalu peras lemon dengan menggunakan saringan kain tipis di atas mangkuk. Selanjutnya gunakan kapas celupkan sedikit lalu tempelkan pada noda hitam di wajah anda. Setelah itu bilas gunakan air.
Nah pilihlah cara yang menurut anda paling mujarab dan paling mudah untuk dikerjakan, ingat cara menghilangkan noda hitam diwajah diatas harus dilakuakn secara teratur agar hasilnya bisa lebih maksimal dan lebih cepat terasakan.
Sekian Info kecantikan kali ini, semoga artikel yang kami share diatas dapat bermanfaat bagi anda yang sedang mencarai info. Jangan lupa untuk melihat dan membaca artikel kami lainnya yahh.